4 Shio Paling Beruntung Hari ini Minggu Pon 15 Agustus 2021 KerbauTikus dan Anjing Kurang Beruntung

4 Shio Paling Beruntung Hari ini, Minggu Pon 15 Agustus 2021, Kerbau,Tikus & Anjing Kurang Beruntung
POS-KUPNG.COM - Pakar Fengshui Semarang, Tjeng Sindhu Berlian kembali mengeluarkan Ramalan peruntungan Shio Hari ini, Minggu 15 Agustus 2021.
Ada 4 Shio paling beruntung Hari ini, Minggu Pon 15 Agustus 2021. Sementara Shio Kerbau, Tikur dan Anjing kurang beruntung.
Ramalan peruntungan Shio pakar Fenshui ini berdasarkan penanggalan kalender lunar.
Disebutkan bahwa kalender bulan Agustus termasuk Tahun Tikus Logam.
Baca juga: Ramalan Peruntungan Shio Hari ini 14 Agustus 2021, Kelinci Ketemu Jodoh, Kuda Singkirkan Kebencian
[embedded content]Penghitungan almanak ini didasarkan pada filosofi Tiongkok bahwa nasib seseorang ditentukan tiga faktor, yakni langit, bumi, dan manusia.
Berikut ramalan Peruntungan Shio Minggu Pon, 15 Agustus 2021
Tahun: Kerbau Logam
Bulan: Monyet Api
Hari: Kambing Kayu
Baca juga: Peruntungan Shio Akhir Pekan Sabtu 14 Agustus 2021, Shio Macan Hati-hati, Shio Naga Kendalikan Diri
0 Response to "4 Shio Paling Beruntung Hari ini Minggu Pon 15 Agustus 2021 KerbauTikus dan Anjing Kurang Beruntung"
Post a Comment